Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Bahasa Indonesia
Perhatikan teks berikut !
Saat pembelajaran daring sekolah, Nabila,Rara,Fida mengerjakan tugas dari bapak guru . Mereka mengerjakan bersama soal Bahasa Indonesia yang dikirim melalui grup media sosial siswa mulai pukul 08.00 WIB sampai dengan pukul 10.00 WIB
Kalimat tanya yang tepat untuk bacaan tersebut adalah…
A. Dimana mereka sekolah ?
B. Bagaimana mereka mengerjakan tugas ?
C. Berapa lama mereka mengerjakan tugas ?
D. Mengapa mereka mengerjakan bertiga ?
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: TryOut Bahasa Indonesia SD Kelas 6
Perhatikan teks berikut!
Esok paginya, kami berangkat dengan menggunakan sepeda. Setelah perjalanan selama 2 jam, kami sangat senang karena bisa tiba di Pantai Depok dengan selamat. Kami bersenang-senang sambil menikmati indahnya Pantai Depok hingga tanpa terasa matahari sudah berwarna jingga. Kami bergegas mengambil sepeda lalu pulang dengan hati gembira.
Paragraf tersebut termasuk jenis ….
a. deskripsi
b. narasi
c. persuasi
d. eksposisi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Permainan Bola Besar - Ulangan Harian Penjaskes SMA Kelas XII
- Cerpen dan Novel - UTS Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Puasa Sunnah - Fiqih MI Kelas 3
- Seni Budaya Tema 1 Subtema 3 SD Kelas 5
- Remedial Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Adab Bersin dan Menguap - Aqidah Akhlak MI Kelas 2
- PTS PAI Semester 2 Genap SD Kelas 2
- Penjaskes PJOK SMA Kelas 11
- Seni Budaya - SMA Kelas 12
- Penjaskes - SMP Kelas 9 Semester 1