Latihan Soal Online

Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Indonesia SMA Kelas 11

Latihan soal pilihan ganda Ujian Semester 2 (UAS / UKK) Bahasa Indonesia SMA Kelas 11 dan kunci jawaban.


Preview 10 soal pertama:

Pernyataan yang benar tentang diskusi tertera di bawah ini, kecuali….
a. diskusi adalah bentuk tukar pikiran untuk membahas suatu masalah
b. diskusi kelas dipandu oleh seorang guru
c. dalam diskusi peserta boleh mengajukan pertanyaan.
c. dalam diskusi meliputi moderator, penyaji, ddan notulis
d. isi pembicaraan harus disusun dalam bentuk rangkuman


Jawaban:


Jika hendak mengungkapkan pendapat dalam suatu diskusi, perlu dilakukan persiapan seperti yang tertera pada pernyataan di bawah ini, kecuali…
a. mempelajari masalah yang akan didiskuskan
b. Melengkapi pengetahuan kita mengenai masalah terseut dengan membaca buku, majalah, surat kabar, dan bertia di media elektronik
c. membuat rangkuman tentang masalah yang dibicarakan dengan lengkap dalam urutan yang padat.
d. menyusun kalimat pendapat yang komunikatif
e. latihan vokal sebelum hadir di forum di diskusi


Jawaban:


Hal-hal yang perlu dikerjakan oleh seorang penyaji dalam diskusi tertera di bawah ini, kecuali…
a. menjawab tanggapan-tanggapan peserta diskusi
b. menulis notula tentang jalannya seminar
c. menyampaikan salam pembukaan
d. tidak membacakan makalah karena telah dibagikan sebelumnya
e. menyampaikan gagasan-gagasan pokok makalahnya


Jawaban:


Permasalahan yang akan disajikan dalam diskusi kelas disusun ke dalam bentuk…
a. artikel
b. laporan
c. rangkuman
d. makalah
e. ikhtisar


Jawaban:


Seseorang yang akan menyampaikan pendapat perlu mengingat bebera hal berikut, kecuali…
a. menggunakan fakta, contoh, ilustrasi, dan kesaksian
b. menyajikan dengan menarik, baik isi maupun bahasanya
c. menggunakan kecepatan tinggi dan memberikan penekanan pada bagian penting
d. menyampaikan dengan jelas, sistematis, dan logis
e. memilih urutan pola penyampaian dengan tepat


Jawaban:


Hal-hal berikut yang perlu diperhatikan dalam menyampaikan pendapat berupa persetujuan, kecuali….
a. menggunakan bahasa nonformal
b. menggunakan data pendukung
c. menggunakan uraian yang padat
d. bersifat memperkuat pendapat
e. berusaha tidak menyinggung


Jawaban:


Berikut hal-hal yang tidak perlu diperhatikan dalam mengemukakan pendapat atau tanggapan adalah…
a. tanggapan yang dikemukakan harus berhubungan atau sesuai dengan topik
b. tanggapan dikemukakan dalam urian yang lebar
c. menggunakan kata yang tepat dan bersahaja
d. menggunakan kalimat yang mudah dipahami
e. tanggapan harus disertai alasan yang logis


Jawaban:


Berikut kalimat pernyataan tidak setuju yang santun adalah….
a. Kami kurang sependapat dengan gagasan Saudara
b. Kami akan mempertimbangkan gagasan Saudara
c. Pendapat Anda masih perlu ditinjau kembali
d. Saudara pembicara, pendapat Anda tersebut sepertinya masih meragukan
e. Sauara pembicara, pendapat Saudara bagus, namun perlu dicari jalan keluar yang terbaik.


Jawaban:


Dalam diskusi kelas, kamu ditugasi oleh guru menjadi moderator. Diskusi tersebut membicarakan masalah “Bahaya Narkotika”. Kalimat pendahuluan untuk memulai diskusi yang tepat bagi seorang moderator adalah…
a. Teman-teman, pada saat ini kita akan membicarakan “Bahaya Narkotika”
b. Teman-teman, sebaiknya diskusi ini kita buka meskipun yang hadir belum lengkap.
c. “Bahaya Narkotika” merupakan tema diskusi kita hari ini.
d. Marilah kita mulai mendiskusikan masalah “Bahaya Narkotika” ini.
e. Sebaiknya diskusi ini kita buka setelah kepala sekolah hadir.


Jawaban:


Berikut termasuk sopan santun dalam menyampaikan tanggapan adalah…
a. memberikan alasan yang masuk akal
b. tidak menunjukkan bagian yang ditanggapi
c. menggunakan bahasa yang kurang komunikatif
d. menyampaikan alasan secara subjektif
e. menanyakan sesuatu yang bertujuan menguji pembicara


Jawaban: