Kuis Seni Budaya SD Kelas 5
Latihan soal pilihan ganda Kuis Seni Budaya SD Kelas 5 dan kunci jawaban.
Preview 10 soal pertama:
Tari Sirih Kuning adalah tarian hasil pengembangan dari ….
A. Tari Kecak
B. Tari Cokek
C. Tari Kreasi
D. Tari Topeng Betawi
Jawaban:
Lagu dan tarian khas Betawi yang memiliki nama sama adalah….
A. Tari jaipong
B. Tari kecak
C. Tari ondel-ondel
D. Tari sirih kuning
Jawaban:
Iringan lagu “Sirih Kuning” adalah … .
A. Keroncong
B. Gamelan
C. Gambang Kromong
D. Tanjidor
Jawaban:
Tujuan dari lagu Sirih Kuning untuk….
A. Hiburan dan keindahan
B. Hiburan dan perjuangan
C. Hiburan dan pergaulan
D. Hiburan dan persaudaraan
Jawaban:
makna lagu Sirih Kuning adalah tentang negeri yang subur, indah dan elok yang kaya dengan….
A. Kebersamaan
B. Keberagaman
C. Kebangsaan
D. Keagamaan
Jawaban:
Lagu Betawi yang bercerita tentang suasana kegembiraan dan mempererat persaudaraan adalah ….
A. Jali Jali
B. Kicir-kicir
C. Sirih Kuning
D. Keroncong Kemayoran
Jawaban:
Berikut ini merupakan contoh kesenian daerah Betawi yaitu ….
A. Lagu dan tari sirih kuning
B. Lagu dan tari sirih putih
C. Lagu dan tari Tayub
D. Tari gambyong
Jawaban:
Lagu Sirih Kuning adalah lagu tentang ….
A. Anak muda
B. Anak sekolah
C. Anak berprestasi
D. Anak belajar
Jawaban:
Irama lagu Sirih Kuning dibawakan dengan riang sehingga membuat suasana menjadi….
A. Sedih
B. Gembira
C. Gelisah
D. Damai
Jawaban:
Lagu Sirih Kuning dinyanyikan dengan tempo….
A. Allegro
B. Andante
C. Moderato
D. Andante moderato
Jawaban:
Pilih soal berdasarkan kelas
SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12Preview Soal Lainnya:
› Soal #111190 : Persiapan PTS Bahasa Indonesia SMP Kelas 9Salah satu syarat terjadinya modernisasi adalah majunya sistem pelayanan dari lembaga pemerintahan. Majunya sistem pelayanan pemerintahan dapat dilihat dari contoh berikut ini, yaitu …
A. penolakan terhadap bantuan pemerintah
B. membuka akses jalan kota menuju daerah pedalaman
C. membua akses pendidikan kepada semua masyarakat secara adil
D. sebagian masyarakat menganggap pandemi covid-19 sebagai hoax dan pengalihan isu
› Soal #44592 : Faktor dan Kelipatan - Matematika SD Kelas 4
5 bilangan yang merupakan kelipatan dari 3 adalah …
A. 3, 6, 9, 11, 14
B. 3, 6, 9, 12, 15
C. 3, 6, 8, 12, 14
D. 3, 6, 9, 12, 16
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Dimensi Tiga - Matematika SMA Kelas 11
- Penilaian Akhir Semester Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Tema 8 SD Kelas 1
- Perilaku Terpuji - PAI SD Kelas 4
- Ulangan Bahasa Indonesia Tema 9 SD Kelas 4
- PAT Penjaskes PJOK SD Kelas 1
- Organisasi Global dan Regional - Sejarah SMA Kelas 12
- Tema 9 SD Kelas 5
- Ulangan Tema 8 SD Kelas 2
- Ulangan Bahasa Inggris SD Kelas 5