IPS SD Kelas 2
Latihan soal pilihan ganda IPS SD Kelas 2 dan kunci jawaban.
Air di rumah Santi berbau. Hal tersebut menandakan lingkungan rumah Santi ….
A. bersih
B. sejuk
C. tidak sehat
Cara menjaga lingkungan sehat di tempat tinggal kita adalah dengan melakukan ….
A. penghijauan
B. pengairan
C. penggalian
Tempat tinggal yang harus kita jaga kebersihannya disebut ….
A. rumah
B. pasar
C. restoran
Lingkungan rumah yang bersih membuat kita ….
A. sehat
B. malas
C. sakit
Salah satu manfaat adanya penghijauan di lingkungan adalah ….
A. daun yang rontok mengotori halaman
B. memberikan udara segar
C. tersumbatnya selokan oleh dedaunan
Penghijauan membuat udara di lingkungan sekitar menjadi ….
A. kotor
B. sehat
C. bau
Perhatikan gambar berikut. Terdapat tempat sampah merupakan ciri lingkungan ….
A. kotor
B. sehat
C. tidak sehat
Manfaat rajin membersihkan jendela dan ventilasi adalah ….
A. menimbulkan genangan air
B. ruangan tidak terkena matahari
C. terhindar dari debu yang menyesakkan
Kebersihan lingkungan sekolah harus dijaga oleh ….
A. orang tua murid
B. petugas keamanan
C. semua warga sekolah
Penghijauan sekolah terdiri dari pepohonan dan ….
A. tanaman obat
B. pasir
C. air
Latihan Soal Online adalah website yang berisi tentang latihan soal mulai dari soal SD / MI Sederajat, SMP / MTs sederajat, SMA / MA Sederajat hingga umum. Website ini hadir dalam rangka ikut berpartisipasi dalam misi mencerdaskan manusia Indonesia.