Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perhatikan gejala sosial berikut!
(1) Para pengendara sepeda motor yang tidak memakai helm diberi nasihat oleh polisi
(2) Siswa yang terlambat masuk sekolah dihukum berlari oleh guru piket
(3) Siswa yang melakukan perilaku coret dinding sekolah diberikan peringatan oleh guru BP
(4) Badan Narkotika Nasional bekerjasama dengan kepolisian menangkap pelaku pengedar narkoba
(5) Warga desa yang terlibat pertengkaran mengenai persoalan anaknya diberikan pengarahan oleh tokoh adat setempat
Pernyataan tersebut yang merupakan cara pengendalian sosial persuasif adalah…
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (3), dan (5)
d. (2), (4), dan (5)
e. (3), (4), dan (5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Sosiologi SMA Kelas 12 tahun 2017 (Paket 2)
Perhatikan pernyataan berikut!
(1) Serikat pekerja karyawan pengrajin sutra
(2) Perusahaan patungan di bidang perdagangan
(3) Keluarga besar hidup dalam satu rumah tangga
(4) Gabungan Makelar Motor
(5) Perkumpulan arisan orang-orang sekerabat
Pernyataan tersebut yang termasuk kelompok patembayan ditunjukkan oleh…
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (3), dan (5)
d. (2), (3), dan (5)
e. (3), (4), dan (5)
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Tema 1 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 6
- UTS PPKn Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Reklame - Tema 4 SD Kelas 6
- Satuan Ukuran - Matematika SD Kelas 6
- PAS Tema 6 SD Kelas 3
- PAT Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 4
- Geografi Semester 2 Genap SMA Kelas 10
- Ulangan Penjaskes PJOK SD Kelas 2
- Penilaian Akhir Semester Bahasa Mandarin SMP Kelas 8
- Globalisasi dalam Kehidupan Bangsa Indonesia - IPS SD Kelas 6