Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perhatikan ciri-ciri ilmu berikut!
(1) Didasarkan pada observasi terhadap kenyataan dalam masyarakat
(2) Mempelajari masyarakat secara keseluruhan dan hubungan antarmanusia
(3) Senantiasa berusaha menyusun abstraksi dari hasil observasi menjadi teori
(4) Memfokuskan segi-segi masyarakat yang bersifat pola umum di masyarakat
(5) Menjelaskan permasalahan sosial secara faktual dan analitis
Yang termasuk ciri sosiologi sebagai ilmu adalah…
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (3), dan (5)
d. (2), (3), dan (5)
e. (3), (4), dan (5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS Sosiologi SMA Kelas 10
Semakin tinggi tingkat pendidikan seseorang, maka semakin rendah perilaku menyimpang yang dilakukan. Berkenaan dengan metode ilmu pengetahuan, pernyataan di atas berupa . . . .
A. rumusan masalah
B. kenyataan
C. hipotesis
D. asumsi
E. fakta
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Fikih - MI Kelas 5
- Aqidah Ahlak MI Kelas 6
- Ulangan Harian PAI Bab 3 dan 4 SD Kelas 3
- Lahir dan Berkembangnya hindu-buddha di Indonesia - Sejarah SMA Kelas 10
- PAS Biologi SMP Kelas 7
- PTS PAI SD Kelas 5
- Biografi - Bahasa Indonesia SMP Kelas 8
- Remedial Tema 4 SD Kelas 5
- PAT Fisika SMA Kelas 11
- Tema 2 Subtema 2 SD Kelas 2