Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Pernyataan di bawah ini yang tidak termasuk penyebab terjadinya diferensiasi sosial di Indonesia adalah ….
a. banyaknya suku bangsa
b. pengaruh budaya asing
c. banyaknya seni budaya daerah
d. banyaknya komunikasi keagamaan
e. adanya semboyan Bhineka Tunggal Ika
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1
Adanya ketimpangan distribusi barang dan jasa akan menyebabkan terjadinya ….
a. diferensiasi adat
b. custom differentiation
c. diferensiasi ekonomi
d. diferensiasi tingkatan
e. diferensiasi fungsional
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Fiksi - Bahasa Indonesia SD Kelas 4
- Pelajaran 3 : Jujur Disayang Allah - PAI SD Kelas 4
- Congratulate and Compliment - Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- Kimia SMA Kelas 10
- Sejarah SMA Kelas 12
- PAS Tema 3 SD Kelas 2
- PTS Bahasa Inggris SD Kelas 3
- PTS 1 - PPKn SMP Kelas 9
- Pribahasa - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- PAT Bahasa Arab MTs Kelas 7