Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Penemuan baru yang direncanakan secara matang paling banyak kita jumpai pada bidang …
a. politik
b. agama
c. teknologi
d. sastra
e. sosial
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Sosiologi SMA Kelas 12 Tahun 2017 (Paket 3)
Pilpres digelar lima tahun sekali sesuai ketentuan perundangan yang berlaku di Indonesia. Dengan Presiden dipilih langsung oleh rakyat diharapkan akan mampu mengemban amanah dan memperhatikan kesejahteraan rakyat. Tujuan lembaga politik dari ilustrasi tersebut adalah…
a. mewujudkan keadilan dan kesejahteraan masyarakat sesuai amanah rakyat
b. memperhatikan aturan yang berlaku untuk melangsungkan kekuasaan
c. membuat aturan agar setiap penyelenggaraan pilpres ada peluang untuk menang
d. mengemban tugas amanah yang diberikan oleh partai pendukungnya
e. mengatur dan menyelenggarakan pelaksanaan Pemilihan Umum
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.