Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Nilai sosial yang ada dalam masyarakat digunakan oleh seseorang sebagai :
(1) acuan untuk menilai yang baik dan yang buruk
(2) aturan untuk bersikap dan berperilaku
(3) pertimbangan pengambilan keputusan dalam bersikap dan berperilaku
(4) pemberian sanksi sosial
A. (1) (2) (3)
B. (1) (3)
C. (2) (4)
D. (4)
E. (1) (2) (3) (4)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10
Berikut ini yang tidak termasuk objek material sosiologi adalah ….
a. proses sosial
b. kenampakan alam
c. hubungan antara manusia yang memengaruhi kesatuan manusia itu sendiri
d. kehidupan sosial
e. gejala sosial
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ketimpangan Sosial - Sosiologi Bab 3 SMA Kelas 12 IPS
- PTS PAI SD Kelas 4
- Penilaian Harian PAI SD Kelas 4
- Istilah-istilah Perubahan Sosial - Antropologi SMA Kelas 12
- Fiqih MTs Kelas 7
- Tema 2 Seni Budaya SD Kelas 6
- Kimia Semester 2 Genap - SMA Kelas 11
- Penjaskes PJOK SMA Kelas 11
- Matematika Semester 1 Ganjil SD Kelas 5
- IPA SD Kelas 4 KD 3.2