Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Salah satu syarat yang harus dipenuhi dalam memilih topik penelitian agar peneliti bersemangat untuk melakukan penelitian hingga menyusun laporan dan publikasi adalah…
A. tersedia data yang sesuai dengan harapan peneliti
B. menjadi perhatian masyarakat dalam waktu lama
C. menarik minat peneliti untuk menelitinya
D. penting untuk diteliti dan dilaporkan
E. penelitian faktual dan objektif
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi
Bentuk proses sosial yang ditandai dengan adanya usaha-usaha mengurangi perbedaan perbedaan di antara orang-orang atau kelompok-kelompok manusia disebut …
a. kerja sama
b. akomodasi
c. asimilasi
d. kontrovensi
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 1
- PTS Bahasa Mandarin Semester 1 Ganjil SD Kelas 3
- UTS Sejarah SMA Kelas 12
- Chapter 1 & 2 - Bahasa Inggris SMA Kelas 12
- PPKn SMP Kelas 9
- Penerapan Unsur Pola Lantai pada Gerak Tari - Seni Budaya SMP Kelas 8
- PTS Pkn SD Kelas 3
- Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 5
- PAS Fisika Semester 1 Ganjil SMP Kelas 7
- Adab Bersin dan Menguap - Aqidah Akhlak MI Kelas 2