Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Pemerintah mendorong masyarakat menerapkan reuse, reduce, recycle, dan replace (4R) untuk mencegah timbulnya kerusakan lingkungan akibat globalisasi. Salah satu upaya menerapkan reuse dalam kehidupan sehari-hari yaitu…
A. Memanfaatkan kertas bekas untuk membuat kerajinan tangan
B. Memanfaatkan kembali kantong plastik bekas untuk berbelanja
C. Mengolah sampah organik menjadi pupuk kompos
D. Menggunakan kendaraan umum untuk bepergian
E. Menjual barang bekas kepada pengepul sampah
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal UTS Sosiologi SMA Kelas XI Semester I
Ciri dan sifat mendasar dari stratifikasi sosial adalah adanya ….
a. perbedaan yang beraneka ragam
b. hierarki dengan pola-pola khas
c. pola interaksi yang berbeda-beda
d. coraknya universal dan formal
e. arahnya vertikal dan horizontal
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Jaringan Pada Tumbuhan - Biologi SMA Kelas 11
- UTS Semester 1 Ganjil - Kimia SMA Kelas 10
- Keanekaragaman Hayati dan Klasifikasi - Biologi SMA Kelas 10
- Bahasa Arab Semester 2 Genap MI Kelas 3
- PGSD
- Tema 6 Subtema 3 SD Kelas 2
- Persiapan PTS SD Kelas 4
- Ulangan Seni Budaya SMA Kelas 10
- PPKn Tema 6 SD Kelas 3
- Ujian Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9