Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Dalam usaha pembangunan kajian Sosiologi terdiri atas beberapa tahap. Salah satunya tahap perencanaan. Pada tahap ini perlu diadakan ….
A. Identifikasi kebutuhan masyarakat dan saluran komunikasi
B. Percobaan untuk mengkaji gejala sosial di masyarakat
C. Pengawasan terhadap kekuatan sosial
D. Analisis mengenai dampak
E. Interaksi antarindividu
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTBK Sosiologi SMA Kelas 12
Dania tidak mau menuruti perintah ibunya untuk pergi ke pasar, ia lebih memilih ajakan temannya untuk menonton bioskop. sosialisasi yang sangat berpengaruh bagi Dania berasal dari
A. lingkungan primer
B. lingkungan sekolah
C. Peer Group
D. Keluarga
E. Media Sosial
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Ulangan Tema 5 SD Kelas 3
- Menafsirkan Data dari Diagram - Matematika SMA Kelas 10
- Pengolahan - Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Penilaian Akhir Semester (PAS) PKn Tema 3 SD Kelas 3
- Administrasi Sistem Jaringan - UTS TIK SMA Kelas 12
- Seni Budaya Semester 2 Genap SD Kelas 5
- PTS 1 Semester ganjil IPA SD Kelas 6
- Remedial PAI SD Kelas 4
- Logika CPNS
- Budi Pekerti - PAI SD Kelas 2