Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Warga dusun nagrog bekerja sama membersihkan sampah di sungai, agar tidak menimbulkan banjir. Kasus tersebut menggambarkan bentuk kerjasama …..
A. Koalisi
B. Kooptasi
C. Bargaining
D. Kerukunan
E. Joint-venture
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Soal Sosiologi SMA Kelas XI Semester 1
Perhatikan pelapisan sosial menurut Astrid S. Susanto berikut ini!
1) Profesional
2) Terampil
3) Semiprofesional
4) Semiterampil
5) Elit
6) Tenaga tidak terlatih/tidak terdidik
Berdasarkan data di atas, urutan yang benar adalah nomor ….
a. 5, 3, 4, 1, 2, dan 6
b. 1, 3, 4, 6, 5, dan 2
c. 3, 2, 4, 5, dan 6
d. 2, 1, 3, 4, dan 6
e. 5, 1, 3, 2, 4, dan 6
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Persiapan PTS PKn SMP Kelas 9
- Zakat - PAI SMP Kelas 9
- Seni Budaya Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 6
- Ulangan Harian Tema 3 Subtema 3 SD Kelas 5
- Ulangan IPS SMP Kelas 8
- Ulangan Penjaskes PJOK SMP Kelas 9
- PAT Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- Tema 8 Subtema 2 PB 1 SD Kelas 5
- Bahasa Inggris SD Kelas 6
- PAI Semester 1 Ganjil SD Kelas 6