Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Globalisasi tidak harus berpengaruh negatif dalam kehidupan, melainkan berpengaruh yang positif dengan cara …
A. Mengubah nilai-nilai budaya lama yang sudah usang
B. Mengadopsi nilai-nilai yang baru untuk dikembangkan
C. Mempengaruhi tatanan nilai kehidupan yang merdeka
D. mengikuti budaya dan gaya hidup budaya barat
E. Memperkuat norma sosial dan nilai budaya yang ada
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Umum
Potensi timbulnya konflik dalam masyarakat majemuk bisa dihilangkan jika perbedaan yang ada didasari oleh …
a. sikap menghindarkan diri dari kesalahan orang lain
b. mengutamakan kelompok lain dari pada kelompok sendiri
c. mengutamakan kelompok sendiri dari pada kelompok lain
d. keinginan mempelajari setiap perbedaan yang ada
e. toleransi dan menghormati antar warga yang memiliki perbedaan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Semester 1 Ganjil Matematika SMP Kelas 8
- Ulangan Bahasa Mandarin SMP Kelas 7
- Fiqih MTs Kelas 7
- Ulangan Harian PAI - SMA Kelas 11 Semester 1 Ganjil
- Bersih Itu Sehat - PAI SD Kelas 4
- PTS Bahasa Arab Semester 2 Genap MI Kelas 5
- Remedial Bahasa Indonesia SD Kelas 5
- PAS Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Remidial Bahasa Mandarin
- IPA Tema 1 Subtema 3 SD Kelas 5