Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Menurut Tonnies, gemeinschaft (paguyuban) dibedakan atas tiga tipe, yaitu …
A. ikatan darah atau keturunan, tempat tinggal, serta jiwa dan ideologi yang sama
B. tempat tinggal, profesi yang sama, dan kelas sosial yang sama
C. ikatan darah atau keturunan, status sosial, dan profesi yang sama
D. ideologi yang sama, tujuan yang sama, dan partai politik yang sama
E. tempat tinggal yang sama, suku yang sama, dan agama yang sama
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi #2
Keterangan yang benar dan nyata dapat dijadikan dasar kajian merupakan pengertian dari …
a. informasi
b. data
c. realita
d. fakta
e. bukti
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Penjaskes PJOK Semester 1 Ganjil SD Kelas 4
- Al-Quran Hadits MA Kelas 11
- Konsep Wilayah Dan Tata Ruang - UTS Ganjil Geografi SMA Kelas 12
- Ulangan Akidah Akhlak MI Kelas 1
- Biologi SMA Kelas 12
- Pekerjaan Dasar Otomotif - PTS TBSM SMK Kelas 10
- Ulangan Akhir Semester 1 Ganjil - PKn SD Kelas 4
- PKn Tema 8 SD Kelas 3
- PTS 1 Seni Budaya SD Kelas 6
- Bahasa Spanyol - Part2