Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Dalam menyelesaikan konflik antarsuku di sebuah wilayah, pemerintah berperan sebagai mediator. Upaya penyelesaian konflik dilakukan menggunakan metode yang disarankan dalam Sosiologi. Berdasarkan hal tersebut, kegunaan Sosiologi adalah ….
A. membantu dalam pembuatan keputusan
B. memberikan solusi dalam penyelesaian masalah sosial
C. merencanakan pembangunan sosial
D. dapat dijadikan objek dalam penelitian sosial
E. mengkaji masalah sosial yang terjadi dalam masyarakat
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Kelompok Sosial - Sosiologi SMA Kelas 11
Pada gambar yang ditayangkan, merupakan bentuk kelompok ….
A. spectator crowds
B. panic crowds
C. formal audience
D. acting mobs
E. immoral crowds
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 4 SD Kelas 4
- Sistem Pencernaan Manusia - IPA Tema 3 Subtema3 SD Kelas 5
- Tema 4 IPS SD Kelas 3
- Sistematika dan Kebahasaan Karya Ilmiah - Bahasa Indonesia SMA Kelas 11
- Iklhas - PAI SD Kelas 3 KD 3.5
- Negara Amerika Serikat - IPS SMP Kelas 9
- Persiapan PTS SD Kelas 4
- Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 6
- PTS PAI SMA Kelas 11
- Konsep Ilmu Ekonomi - SMA Kelas 10