Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Sosiologi
Perhatikan contoh berikut!
1) Kelompok sosieta.
2) Massa.
3) Publik.
4) Kelompok statistik.
5) Kelompok asosiasi.
Berdasarkan contoh di atas, yang termasuk bentuk kelompok nyata adalah ….
a. (1), (2), dan (3)
b. (1), (2), dan (4)
c. (1), (4), dan (5)
d. (2), (3), dan (4)
e. (3), (4), dan (5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 2 Sosiologi SMA Kelas 10
Tahap yang dilakukan setelah kegiatan penelitian selesai dilaksanakan adalah….
a. membuat rancangan penelitian
b. menyusun laporan penelitian
c. melakukan wawancara
d. mengomunikasikan laporan penelitian
e. memberikan saran
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Interaksi Antara Makhluk Hidup Dengan Lingkungan - IPA SMP Kelas 7
- PAS Akidah Akhlak Semester 2 Genap MI Kelas 2
- Teorema Phytagoras - Matematika SMP Kelas 8
- Penilaian Harian Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- Tema 3 SD Kelas 6
- Tema 2 - SD Kelas 5
- Sumber Daya Alam: Flora dan Fauna - IPA SMP Kelas 7
- Puisi Rakyat 2 - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- PAS Fisika Semester 2 Genap SMA Kelas 12
- Present Continuous Tense - Bahasa Inggris SMP Kelas 9