Latihan Soal Online


SMP Kelas 9 / Kekongruenan dan Kesebangunan - Matematika SMP Kelas 9

Sebuah foto ditempelkan pada karton seperti pada gambar. Di sebelah kiri dan kanan foto masih terdapat bagian karton masing-masing selebar 3 cm, sedangkan bagian atas dan bawah karton belum diketahui ukurannya. Diketahui bahwa foto dan karton sebangun. Luas karton yang tidak tertutup foto adalah ⋯ cm2

A. 288

B. 324

C. 432

D. 516

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik


Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 2 Genap UTS MID IPS SMP MTs Kelas 8

Dengan dikeluarkannya UU Agraria, dimulailah pelaksanaan politik….
a. Etis
b. Penanaman modal
c. Pintu Terbuka
d. Sewa tanah


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: