Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Perhatikan organ-organ manusia berikut ini !
1. Usus
2. Ginjal
3. Lambung
4. Hati
5. Mulut
6. Paru-paru
Dari data diatas, yang merupakan alat-alat ekskresi pada manusia ditunjukkan nomor …
A. 1, 2 dan 3
B. 1, 3 dan 5
C. 2, 3 dan 4
D. 2, 4 dan 6
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 1 Gasal (UTS / MID) PKn SMP / MTs Kelas 7
Pentingnya mentaati hukum yang berlaku dalam masyarakat adalah ….
A. tercipta ketertiban dan ketenteraman
B. terbinanya kebahagiaan hidup masyarakat
C. terwujudnya harga diri manusia yang hakiki
D. terjaminnya kehidupan masyarakat dengan baik
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAT IPA SD Kelas 5
- PTS Bahasa Inggris SD Kelas 4
- UTS IPS SMP Kelas 7
- Penilaian Harian PPKn SD Kelas 2 KD 3.4
- Bunyi - IPA SD Kelas 4
- Tekanan Pada Zat - IPA SMP Kelas 8
- PAS Biologi Semester 2 Genap SMA Kelas 12
- Bahasa Jawa - SD Kelas 6 Semester 1
- UTS Penjaskes PJOK Semester 1 Ganjil SMP Kelas 9
- PH IPS Tema 8 SD Kelas 4