Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Catatan harian yang tepat sesuai ilustrasi tersebut adalah ….
A. Selasa, 8 Oktober 2013
Sara merasa malu kena teguran guru bahasa Indonesia gara-gara tidak mengumpulkan PR. Gara-gara bola aku permalukan
B. Selasa, 8 Oktober 2013, Aku malu sekali. Di depan teman-teman, aku ditegur Ibu guru karena tidak mengerjakan PR. Ach…. gara-gara asik menonton bola nih. uuuh … tak kuulang lagi dech.
C. Selasa, 8 Oktober 2013
Amor ditegur guru karena tidak mengerjakan PR. Hal ini terjadi karena Amor menonton bola sampai pagi. Wah malu dech
D. Selasa, 8 Oktober 2013
Amor ditegur guru karena tidak mengerjakan PR. Ini semua karena Amor menonton bola sampai pagi. Aku malu sekali
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 1 Ganjil MID UTS IPS SMP MTs Kelas 7
Secara geografis Indonesia terletak diantara benua Australia dan . . . dan samudera pasifik dan . . . .
A. Eropa – Hindia
B. Amerika – Hindia
C. Asia – Hindia
D. Afrika – Hindia
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Kubus Balok Prisma - Matematika SD Kelas 6
- Perkalian dan Pembagian - Matematika SD Kelas 3
- PAS Sosiologi SMA Kelas 11
- Ulangan Bahasa Inggris SD Kelas 5
- PAT Penjaskes PJOK SD Kelas 3
- Usaha - IPA SMP Kelas 8
- Satuan Ukuran - Matematika SD Kelas 6
- Tema 1 Pembelajaran 1 SD Kelas 6
- Pantun - Bahasa Indonesia SD Kelas 5
- Akidah Akhlak MI Kelas 3