Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Menjelang berbuka puas jalanan menjadi sangat macet (1). Hal ini dikarenakan membludaknya jumlah para pengendara kendaraan bermotor (2). Kebanyakan dari mereka adalah para pemuda yang sedang ngabuburit atau menunggu berbuka puasa (3). Mereka menunggu waktu berbuka puasa dengan berkumpul bersama teman atau berbuka bersama (4). Sayangnya, hal ini malah menambah kemacetan jalan raya (5).
Kalimat utama pada paragraf di atas terletak pada nomor ?
A. 4
B. 3
C. 2
D. 1
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Besaran dan Satuan - Fisika SMP Kelas 7
Massa benda yang ditimbang menggunakan necara ohaus dengan hasil di atas adalah …
A. 456,5 gram
B. 465,5 gram
C. 455,6 gram
D. 466,5 gram
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PTS IPA SMP Kelas 9
- Bersih dan Suci - Bab 4 Fiqih MI Kelas 4
- Evaluasi Tema 8 Subtema 4 Pembelajaran 6 - SD Kelas 2
- Tari - Remedial PTS Seni Budaya SMP Kelas 7
- Gaya dan Perpindahan Energi - IPA SD Kelas 6
- Tema 1 Subtema 1 - SD Kelas 4
- IPS Ekonomi SMP Kelas 7
- Seni Budaya Tema 8 SD Kelas 5
- PPKn Bab 6 SMA Kelas 11
- Penilaian Harian Tema 6 Subtema 2 SD Kelas 6