Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori : Semua Soal SMP / MTs (Acak)
Perhatikan daftar kebutuhan manusia berikut!
1) Petani harus memiliki mesin penggilingan padi untuk meningkatkan hasil panen.
2) Atlet pencak silat harus memilliki stamina yang prima.
3) Pekerja pabrik perlu sarapan agar mampu bekerja dengan baik.
4) Mahasiswa harus memiliki buku referensi yang memadai untuk menunjang hasil belajar.
5) Siswa SMP harus memiliki sepeda motor untuk menunjang aktivitas sekolah.
Pemenuhan kebutuhan primer ditunjukkan oleh angka ….
A. 1), 2), dan 3)
B. 2), 3), dan 4)
C. 2), 4), dan 5)
D. 3), 4), dan 5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Tengah Semester 1 Ganjil MID UTS IPA SMP MTs Kelas 7
Mistar adalah alat yang digunakan untuk mengukur ….
a. Massa
b. Volume
c. Panjang
d. Kecepatan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.