Latihan Soal Online


SD Kelas 4 / Ujian Semester 2 Ilmu Pengetahuan Sosial (IPS) SD / MI Kelas 4

Berikut yang bukan dampak buruk dari sampah yang menumpuk dibiarkan adalah ….
a. Bau busuk
b. Penyakit
c. Lingkungan kotor
d. Lingkungan indah

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Preview soal lainnya: PAT Penjaskes PJOK Semester 2 Genap SD Kelas 4

Faqih dan teman-temannya bermain sepak bola. Saat berebut bola, Faqih berbenturan dengan pemain lawan. Akibatnya, kaki Faqih mengalami memar. Tindakan pertama untuk menangani cedera ini adalah …

A. Mengolesi dengan balsem.

B. Mengompres dengan es.

C. Mengurut kak yang sakit.

D. Memberi obat antinyeri.


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: