Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Seni Budaya (Acak)
Tari Piring yang berasal Solok Sumatera Barat awalnya merupakan tari ritual upacara ucapan syukur masyarakat setempat kepada dewa-dewa yang telah memberi hasil panen yang melimpah ruah. Berdasarkan cerita tersebut dapat disimpulkan bahwa jenis gera yang digunakan pada Tari Piring adalah gerak ….
A. mimitif
B. imitatif
C. murni
D. imajinatif
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Seni Budaya SMP Kelas 9
- badan tegak dan rileks, kaki dibuka sedikit
- berat badan bertumpu dikedua kaki dengan seimbang
- dada dibusungkan tapi tetap rileks
- posisi tangan rileks di samping kiri kanan
berikut merupakan …… dalam bernyanyi yang benar.
A. syarat
B. sikap
C. posisi
D. aturan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Kemagnetan dan Induksi Elektromagnetik - IPA SMP Kelas 9
- Taste - Bahasa Inggris SD Kelas 6
- PAS Fisika Semester 1 Ganjil SMA Kelas 10
- Perbandingan Berbalik Nilai dan Skala - Matematika SMP Kelas 7
- Prinsip & Pendekatan Geografi - SMA Kelas 10
- PPKn SMA Kelas 12
- Bahasa Jepang Bab 3 dan 4 SMA Kelas 10
- Hak dan Kewajiban - PKn SD Kelas 6
- PAT Bahasa Indonesia SD Kelas 5 KD 3.3 dan KD 3.9