Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP PPKn (Acak)
Berikut contoh perbuatan yang menempatkan kepentingan bangsa dan negara diatas kepentingan pribadu atau golongan, adalah ….
A. Mobilisasi umum bila negara dalam bahaya
B. Ikut bekerja bakti di sekolah
C. Bergotong royong memperbaiki jalan yang rusak
D. Membantu korban bencana alam
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Bab 5 Harmoni Keberagaman - PPKn SMP Kelas 9
Kondisi perekonomian masyarakat Indonesia juga beranekaragam dilihat dari pekerjaan, jabatan dan tingkat penghasilannya sehingga taraf hidup masyarakat Indonesia juga berbeda-beda, namun keharmonisan antaranggota masyarakat yang berbeda ekonominya ini harus dapat dipelihara, dengan cara ….
A. memberi kemudahan dalam memperoleh fasilitas hidup yang lebih baik bagi masyarakat miskin
B. pemberdayaan ekonomi masyarakat golongan ekonomi menengah dan atas
C. mencegah masuknya perusahaan asing beroperasi di Indonesia
D. memperbanyak toko swalayan ke berbagai pelosok penjuru desa
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS PPKn SMA Kelas 12
- PTS Korespondensi SMK Kelas 10
- Idiom / Ungkapan dan Teks Naratif - Bahasa Indonesia SMP Kelas 7
- Statistika - Matematika SD Kelas 6
- Ujian Sekolah Seni Budaya SD Kelas 6
- Matematika SMP Kelas 8
- Adab Bersin dan Menguap - Aqidah Akhlak MI Kelas 2
- Asinan Betawi - PLBJ SD Kelas 3
- Ulangan Matematika SD Kelas 3
- Perumusan dan Pengesahan Dasar Negara - PPKn SMP Kelas 7
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.