Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Penjaskes Olahraga PJOK (Acak)
Sikap badan yang benar saat menahan bola dengan telapak kaki adalah….
a. Condong kedepan
b. Condong ke samping kiri
c. Condong ke samping kanan
d. Condong dan membungkuk ke depan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PAS PJOK SMP Kelas 8 Semester 1 Ganjil
Salah satu kemampuan untuk menggerakkan persendian serta otot pada seluruh dengan ruang geraknya dinamakan
A. kekuatan
B. kelincahan
C. kelenturan
D. kecepatan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.