Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP Matematika (Acak)
Sebuah pabrik menggunakan 2 mesin untuk membuat 1 dus minuman kaleng dalam waktu 25 menit. Banyaknya mesin yang harus digunakan di pabrik tersebut, jika 1 dus minuman kaleng harus diselesaikan dalam waktu 10 menit adalah … buah.
A. 5
B. 4
C. 3
D. 2
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Grafik Fungsi Kuadrat - Matematika SMP Kelas 9
Jika a, b, dan c pada suatu fungsi kuadrat bernilai positif, maka grafik fungsi kuadrat tidak akan mempunyai…
A. Dua titik potong dengan sumbu x
B. Nilai maksimum
C. Nilai minimum
D. Titik potong terhadap sumbu y positif
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.