Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Selain ingin memenuhi kebutuhan, manusia mempunyai keinginan untuk menolong orang lain atau ingin membantu sesama manusia. Hal ini merupakan salah satu motif ….
A. Memenuhi kebutuhan
B. Berbuat Sosial
C. Mendapatkan Penghargaan
D. Memperoleh Kekuasaan
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: IPS Bab 2 Interaksi Sosial dan Lembaga Sosial SMP Kelas 7
Ketika ada kecelakaan di jalan raya, secara spontan orang-orang di sekitarnya membantu. mereka merasa kasihan dan ingin meringankan penderitaan orang yang terkena musibah kecelakaan. Faktor yang memengaruhi Interaksi sosial pada cerita diatas adalah….
A. SImpati
B. Identifikasi
C. Empati
D. Sugesti
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn Bab 3 SMP Kelas 9
- PAT Matematika SMP Kelas 8
- IPS Bab 1 SD Kelas 6
- MID Semester Bahasa Inggris MA Kelas 11
- Bahasa Inggris SD Kelas 5
- Pilihan Ganda Pengetahuan Umum
- Remidial IPA SD Kelas 5
- Ulangan Harian Matematika SD Kelas 3
- PAT PPKn SD Kelas 6
- Tema 3 Subtema 1 - SD Kelas 4
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.