Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPS (Acak)
Perhatikan gambar berikut!
Menteri Badan Usaha Milik Negara (BUMN) Erick Thohir belum lama ini meminta PT Pertamina (Persero) untuk menggratiskan toilet di seluruh SPBU, termasuk yang berkerja sama dengan swasta. Erick Thohir menjelaskan permintaan itu didasari oleh keprihatinannya dari toilet-toilet yang ada di SPBU dikenakan pungutan. Padahal, toilet merupakan fasilitas umum yang sudah seharusnya dapat digunakan masyarakat secara gratis (11/2021). Adanya BUMN seperti PT Pertamina dalam perekonomian merupakan wujud peran pemerintah sebagai …
A. Pelaku ekonomi
B. Pengatur ekonomi
C. Penyedia ekonomi
D. Pengendali ekonomi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UH 1 IPS Bab 3 SMP Kelas 7
Ketika penjualan kendaraan bermotor meningkat drastis, penjualan bahan bakar juga turut mengalami kenaikan. Hal ini disebabkan karena bahan bakar merupakan …
A. Barang subtitusi
B. Barang subsidi
C. Barang komplementer
D. Barang ekonomis
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPA Tema 9 SD Kelas 6
- Globalisasi - Sosiologi SMA Kelas 12
- PTS Semester 1 Ganjil Tema 2 SD Kelas 1
- Seni Budaya Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Penilaian Harian PAI SD Kelas 4
- PAT Matematika SMA Kelas 10
- Ulangan Harian Biologi SMA Kelas 10
- Ulangan PPKn SMP Kelas 8
- PTS 1 Ganjil Bahasa Jawa SD Kelas 4
- PPKn SD Kelas 1
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.