Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMP IPA (Acak)



★ Soal IPA SMP-MTs

Ketika ingin ke Jogja, ayah memilih untuk naik pesawat dari bandara Juanda dari pada naik kereta dari stasiun Wonokromo. Ketika naik pesawat ayah berada di 50 km dpl maka, pada lapisan atmosfer manakah ayah berada?

A. Eksofer

B. Mesofer

C. Termosfer

D. Stratosfer

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : e | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Lapisan Bumi - IPA SMP Kelas 7

Perhatikan pernyataan berikut!

1. suhu tubuh

2. tumbuhan melayu

3. perilaku hewan yang turun gunung

4. timbul suara gemuruh

Berdasarkan pernyataan tersebut, yang merupakan tanda-tanda gunung berapi akan meletus ditunjukkan oleh nomor …

A. 1, 2, dan 3

B. 1 dan 3

C. 3 dan 4

D. 4


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: