Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sosiologi (Acak)
Masih terdapat beberapa kelompok dalam masyarakat daerah terpencil yang belum terpenuhi gizinya. Kondisi tersebut menyebabkan anak- anak di daerah terpencil mengalami stunting. Faktor penyebab ketimpangan social tersebut adalah….
A. Kepedulian terhadap sanitasi di lingkungan sekitar masih rendah
B. Kepedulian masyarakat terhadap Kesehatan tinggi
C. Diskriminasi social yang dilakukan oleh pemerintah
D. Sosialisasi dari pemerintah terkait pola kehidupan sehat sangat minim
E. Pendidikan dan perekonomian masyarakat sangat rendah
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sosiologi Tema 2 SMA Kelas 10
Dari gambar tersebut kita ketahui bahwa pendidikan di Indonesia masih belum merata ke seluruh daerah, sehingga peran ilmu sosiologi sangat berperan dalam mencari solusi untuk menangani hal tersebut, dalam kajian sosiologi apa kita dapat mempelajari nya, pilih salah satu
A. Sosiologi Kesehatan
B. Sosiologi Pendidikan
C. Sosiologi Hukum
D. Sosiologi Perkotaan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PPKn Tema 1 SD Kelas 4
- Struktur dan Fungsi Organ pada Makhluk - IPA SD Kelas 5
- Try Out US Matematika SMP Kelas 9
- Gambar Teknik - PTS SMK Kelas 10 Semester 2 Genap
- Akidah Akhlak Semester 1 Ganjil MTs Kelas 7
- Konsep Wilayah Dan Tata Ruang - UTS Ganjil Geografi SMA Kelas 12
- Hikayat - Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
- Kuis PAI SD Kelas 2
- Bab 1 dan 2 - Bahasa Arab MI Kelas 4
- Ketimpangan Sosial - SOsiologi SMA Kelas 12