Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
Belanda berusaha untuk memenangkan perang melawan Pangeran Diponegoro dengan berbagai cara cara yang sangat licik. Ini terbukti dari ….
A. menawan keluarga-keluarga dekat Pangeran Diponegoro
B. mengurung dan membakar istana dan lingkungan kesultanan
C. membatasi ruang gerak seluruh pasukan Pangeran Diponegoro
D. menculik dan membunuh Pangeran Diponegoro saat sedang sholat
E. menangkap Pangeran Diponegoro saat berunding dengan Belanda
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Sejarah Bab 4 SMA Kelas 11
Di bawah ini, manakah yang tidak merupakan faktor Eksternal yang dalam hubungan internasional ?
A. Negara tidak dapat berdiri sendiri
B. Membangun komunikasi lintas bangsa dan negara
C. mewujudkan suasana duniabaru yang damai dan sejahtera
D. Kekhawatiran terancamnya kelangsungan hidup
E. menumbuhkan salig pengertian antar bangsa
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.