Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
Lembaga yang mewakili rakyat pribumi atau dewan rakyat pada saat zaman Hindia Belanda adalah ….
A. Hooggerechtshof
B. Landgerecht
C. Volksraad
D. Regentschap
E. Krygsraad
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTBK Sejarah SMA Kelas 12
Tujuan ditetapkannya Program Benteng pada jaman Kabinet Natsir yang digagas oleh Sumitro Djojohadikusumo adalah :
A. Penumbuhan kelas menengah pribumi.
B. Pemberian bantuan modal ke seluruh pengusaha Indonesia.
C. Peningkatan mentalitas pengusaha pribumi.
D. Penumbuhan kelas pengusaha pribumi.
E. Pembentukan pengusaha yang mandiri.
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- IPA Tema 6 Subtema 3 SD Kelas 5 KD 3.6
- Ulangan Harian Tema 1 SD Kelas 6
- Bab 3 & 4 - Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- Penilaian Harian - IPS SMP Kelas 8
- Tema 2 Subtema 1 SD Kelas 3
- Ulangan Harian Tema 2 Subtema 1 SD Kelas 5
- Sejarah Nabi Muhammad SAW
- Tema 9 SD Kelas 4
- PAS Prakarya SMP Kelas 7 Semester 1 Ganjil
- Bahasa Mandarin SD