Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Sejarah (Acak)
Perhatikan data berikut !
1. Merupakan titik puncak perjuangan bangsa Indonesia mencapai kemerdekaan
2. Indonesia terlepas dari penjajahan bangsa asing
3. Lahirnya negara Republik Indonesia
4. Keadilan sosial bagi seluruh rakyat Indonesia
5. Diakuinya ikrar sumpah pemuda
Makn dari peristiwa Proklamasi Kemerdekaan Indonesia pada tangal 17 Agustus 1945 ditunjukan pada nomor ….
A. 1), 2), dan 3)
B. 1), 3), dan 5)
C. 2), 3), dan 4)
D. 2), 4), dan 5)
E. 3), 4), dan 5)
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTBK Sejarah SMA Kelas 12
Sumber sejarah yang paling tepat digunakan untuk penelitian sejarah pada Kesultanan Demak adalah :
A. Babad Tanah Jawi
B. Catatan perjalanan Ibnu Batutah
C. Nisan Fatimah binti Maimun
D. Summa Oriental
E. Kitab Tajussalatin
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Try Out PAI SD Kelas 6
- PAS PAI SD Kelas 3
- Penilaian Harian Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 1
- Tema 3 SD Kelas 5
- Should - Bahasa Inggris SMA Kelas 10
- PAS Tema 3 Semester 1 Ganjil SD Kelas 1
- Tema 4 Subtema 3 SD Kelas 5
- PTS PAI Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- PTS PLH Semester 2 Genap SD Kelas 3
- Ujian Sekolah Seni Budaya SD Kelas 6