Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA PPKn (Acak)
Hubungan antara pembukaan UUD 1945 dengan Batang Tubuh UUD 1945 adalah bahwa Batang Tubuh UUD 1945…
a. menjabarkan pokok-pokok pikiran yang terkandung dalam Pembukaan UUD 1945
b. merupakan pelaksanaan dari Pembukaan UUD 1945
c. merupakan uraian terperinci dari Pembukaan UUD 1945
d. penjabaran kaidah negara yang terdapat dalam Pembukaan UUD 1945
e. dijabarkan ke dalam Pembukaan UUD 1945
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Semester 1 Pendidikan Kewarganegaraan (PKn) SMA Kelas 12
Pancasila merupakan tuntunan bagi penyelenggaraan pemerintah dan kenegaraan RI. Hal ini merupakan fungsi Pancasila sebagai….
a. dasar negara dan ideologi bangsa
b. pandangan hidup bangsa Indonesia
c. pedoman penghayatan dan pengalaman Pancasila
d. Pancasila sebagai sebagai satu-satunya asa
e. Pancasila sebagai jiwa dan kepribadian bangsa Indonesia
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS PAI SMP Kelas 8
- Kesehatan - Penjas PJOK SD Kelas 1
- Tema 5 Lingkaran - Matematika SD Kelas 6
- IPS SD Kelas 4
- PTS Seni Budaya Semester 2 Genap SD Kelas 2
- IPS Tema 9 SD Kelas 4
- Ulangan Tema 1 SD Kelas 6
- Ulangan Bahasa Jawa SD Kelas 3
- Upaya Pelestarian Hewan - IPA SD Kelas 6
- Seni Budaya Tema 8 Subtema 3 SD Kelas 6