Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA PPKn (Acak)
Ancaman skala besar dengan menggunakan kekuatan senjata untuk menyerang dan menduduki wilayah Indonesia dan pernah terjadi di Yogyakarta pada tahun 1948 adalah bentuk ancaman….
A. teroris
B. separatis
C. Kudeta
D. agresi
E. inspeksi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: PTS PPKn SMA Kelas 11
Perhatikan pernyataan berikut ini!
1) Bersifat bebas dan aktif.
2) Dipengaruhi oleh tujuan negara Indonesia.
3) Dipengaruhi oleh situasi dunia di awal kemerdekaan Indonesia.
4) Indonesia sulit memilih menjadi pendukung antara kekuatan Blok Barat dan Blok Timur.
5) Sifat politik luar negeri yang dipilih mewarnai pola kerja sama bangsa Indonesia dengan negara lain.
Pernyataan di atas yang sesuai dengan politik luar negeri Indonesia adalah…
A. 1), 2), 3)
B. 2), 3), 4)
C. 2), 4), 5)
D. 1), 2), 4), 5)
E. 2), 3), 4), 5)
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 5
- Penilaian Tengah Semester Bahasa Inggris SD Kelas 4
- Pengolahan - Prakarya Semester 2 Genap SMP Kelas 8
- Tema 2 Subtema 3 SD Kelas 6
- Try Out IPS SD Kelas 6
- US PPKn SD Kelas 6
- Dimensi Tiga - Matematika SMA Kelas 11
- UH Prakarya SMA Kelas 11
- Bahasa Jepang Semester 2 Genap SMA Kelas 11
- Ulangan Harian PAI SD Kelas 3