Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Geografi (Acak)
Terjadinya pelapukan batuan beku mengakibatkan struktur batuan yang mudah lepas, dan mudah terbawa angin, air, atau es. Bagian yang terangkut tersebut akan terendap di suatu tempat. Semakin lama, bagian batuan yang mengendap akan menumpuk dan mengeras membentuk batuan …
A. Granit
B. Pualam
C. Marmer
D. Sedimen
E. Beku
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Geografi SMA Kelas 11
Dalam kehidupan sehari-hari, sumber energi panas untuk kelangsungan hidup manusia dan makhluk hidup lainnya adalah ….
A. Matahari
B. Bulan
C. Bintang
D. Api
E. Air laut
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Bahasa Indonesia SD Kelas 1
- PTS Bahasa Inggris Semester 1 Ganjil SMA Kelas 11
- Tema 5 Bahasa Indonesia SD Kelas 2
- Matematika SMP Kelas 7
- PTS Tema 3 SD Kelas 6
- PTS PPKn SD Kelas 4
- Makanan dan Minuman - Bahasa Arab MI Kelas 2
- Ulangan Harian Statistika - Matematika SMP Kelas 8
- UTS Seni Budaya SD Kelas 4
- SD Kelas 5 Tema 1