Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Geografi (Acak)
Angin bertiup dari daerah bertekanan tinggi menuju daerah bertekanan rendah. Pendapat ini berasal dari ahli meterologi Belanda, yaitu…
a. Isaac Newton
b. A.L. Wegener
c. Buys Ballot
d. Anaximander
e. Galileo
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Geografi SMA Kelas 11
Suatu wilayah merupakan hasil perwujudan dari berbagai interaksi fenomenya yang bersifat fisik dan sosial. Integrasi fenomena tersebut menghasilkan suatu wilayah yang memiliki ciri khas sebagai suatu region. Hal tersebut merupakan konsep geografi…
A. Lokasi
B. Konsep diferensiasi area
C. Konsep aksesibilitas/ keterjangkauan
D. Konsep nilai guna
E. konsep perbandingan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- UTS Tema 1 Subtema 1 dan 2 SD Kelas 6
- Bahasa Jawa - SD Kelas 6 Semester 1
- Penilaian Harian - Geografi SMA Kelas 10
- Kewarganegaraan SMP Kelas 8
- Pecahan Uang - Matematika SD Kelas 2
- Klasifikasi Makhluk Hidup - IPA SMP Kelas 7
- Ulangan Seni Budaya SMP Kelas 7
- PAS Matematika SMA Kelas 11
- Ulangan Harian Penjaskes PJOK Tema 7 SD Kelas 3
- Ciri Fisik Teman - PPKn SD Kelas 2