Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Geografi (Acak)
Unsur fisik dalam pembangunan industri meliputi ….
a. persebaran industri dan rendahnya daya beli masyarakat
b. minimnya tenaga terampil dan terbatasnya modal
c. tenaga kerja, modal, dan daya beli masyarakat
d. transportasi dan bahan baku
e. modal dan tenaga kerja
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UTS Geografi SMA Kelas 12
Wilayah fungsional bersifat lebih dinamis dibandingkan wilayah formal. Alasan yang mendasari kondisi tersebut adalah wilayah fungsional memiliki karakteristik…..
A. Berkembang di daerah yang memiliki jenis tanah yang sama
B. Lebih menekankan pada aspek perkembangan wilayah
C. Mengembangkan satu jenis usaha unggulan
D. Memiliki penggunaan lahan berpola umum
E. Berupa aktivitas industri dan pertanian
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Pengetahuan Dasar Pemetaan, PJ, dan SIG - Geografi SMA Kelas 10
- PAI SD Kelas 3 Pembelajaran 10
- Bahasa Indonesia Tema 4 Subtema 3 - SD Kelas 6
- Procedure Text - Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- PAT Bahasa Arab MI Kelas 3
- PTS Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Gaya dan Gerak - IPA SD Kelas 4
- PTS Bahasa Mandarin Semester 1 Ganjil SD Kelas 3
- MID Semester 1 Ganjil Bahasa Inggris SMP Kelas 9
- Pengukuran Waktu - Matematika SD Kelas 2