Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Geografi (Acak)
Cara yang digunakan untuk mengukur arah dapat dilakukan melalui….
a. bearing dan azimuth
b. kompas
c. meteran
d. garis siku
e. planimeter
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Prinsip & Pendekatan Geografi - SMA Kelas 10
Didukung oleh tanah yang subur dan irigasi yang baik, masyarakat Subang – Jawa Barat banyak yang sukses sebagai petani, sehingga daerah ini menjadi salah satu lumbung padi Jawa Barat. Analisis atau pendekatan yang dapat digunakan untuk mengkaji hal tersebut adalah pendekatan …
A. lingkungan
B. keruangan
C. kompleks wilayah
D. ekonomis
E. social
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Perdagangan Internasional - IPS SMP Kelas 9
- Jarak & Satuan Berat - Matematika SD Kelas 3
- Pewarisan Sifat - IPA SMP Kelas 9
- Ulangan IPS SMP Kelas 7
- PAT IPA Tema 8 dan 9 SD Kelas 5
- Ulangan Prakarya SMP Kelas 8
- Sistem Pencernaan Manusia - IPA Tema 3 Subtema3 SD Kelas 5
- Ulangan Sosiologi SMA Kelas 11
- Kalimat Efektif - Bahasa Indonesia SD Kelas 6
- Perbandingan - Matematika SMP Kelas 7