Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Fisika (Acak)
Perhatikan gambar trafo ideal berikut ini!
Kumparan sekundernya dihubungkan dengan sebuah lampu bolam, sedangkan kumparan sekundernya dihubungkan dengan sumber tegangan. Lampu bolam tersebut akan menyala ….
A. Lebih terang apabila jumlah lilitan primer diperbesar
B. Lebih terang apabila jumlah lilitan sekundernya diperbesar
C. Lebih terang apabila jumlah lilitan sekundernya sama dengan primer
D. Lebih redup apabila tegangan primernya di perbesar
E. Lebih redup apabila tegangan primer dan jumlah lilitan sekundernya diperbesar
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Usaha & Energi
Apakah satuan energi mekanik?
A. Joule
B. Newton
C. Watt
D. Detik
E. Ohm
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Tema 4 IPS SD Kelas 3
- Bahasa Indonesia
- PAS Alquran Hadits MTs Kelas 8
- Al-Quran Hadits MI Kelas 4
- Ulangan Harian Semester Ganjil - PAI SMP Kelas 9
- Daur Hidup - IPA SD Kelas 4
- PAT PPKn SD Kelas 6
- PAT Akidah Akhlak MTs Kelas 7
- Matematika Tema 8 Subtema 1 SD Kelas 2
- Dampak Kolonialisme dan Imperialisme - Sejarah SMA Kelas 11