Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Hormon yang dapat menghilangkan sifat kerdil tanaman adalah…
A. Auksin
B. Etilen
C. Giberelin
D. Asam Absisat
E. Sitokinin
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Biologi SMA Kelas X Semester 2
Di antara faktor-faktor berikut, yang menentukan fenotipe suatu spesies adalah ….
a. genotipe dan lingkungan
b. genotipe dan adaptasi
c. adaptasi dan seleksi alam
d. evolusi dan seleksi alam
e. genotipe dan seleksi alam
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Sistem Pencernaan Manusia - IPA Tema 3 Subtema3 SD Kelas 5
- Mid Semester Bahasa Inggris SMP Kelas 8
- UTS Penjaskes PJOK SMP Kelas 7
- UTS Ekonomi SMA Kelas 10
- Tema 8 Subtema 2 SD Kelas 3
- PTS Semester 1 Ganjil IPS SMP Kelas 8
- Bulu Tangkis - Penjaskes SMP Kelas 7
- PAT Prakarya SMP Kelas 7
- Ketahanan Pangan - Geografi SMA Kelas 11
- Pecahan - Matematika SD Kelas 4