Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)



★ Biologi SMA Kelas 11

Sewaktu mengeluarkan napas, otot tulang rusuk berelaksasi, tulang dada turun sehingga rongga dada mengecil, berarti tekanan udara membesar dan udara keluar dari paru-paru. Pernapasan ini disebut …….

A. Pernapasan dalam

B. Pernapasan luar dan dalam

C. Pernapasan seluler

D. Pernapasan perut

E. Pernapasan dada

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Biologi SMA

Apabila tubuh kemasukan bakteri penyebab penyakit, yang terjadi pada tubuh adalah….

A. Pasti akan tertular penyakit

B. Tidak akan tertular penyakit karena tubuh memiliki imunitas

C. Tidak akan menyebabkan sakit apabila tubuh dapat memproduksi antibodi

D. Dapat tertular penyakit apabila sistem imun tidak bisa membunuh bakteri tersebut

E. Dapat menyebabkan sakit apabila bakteri menghasilkan antibiotik


Materi Latihan Soal Lainnya:

Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Tips : Jika halaman ini selalu menampilkan soal yang sama secara beruntun, maka pastikan kamu mengoreksi soal terlebih dahulu dengan menekan tombol "Koreksi" diatas.