Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Mardi adalah seorang siswa kelas 10, ditugaskan melakukan observasi di lingkungan sekitar depan kelasnya. Mardi menemukan kumpulan ikan emas di kolam, ikan emas itu disebut sebagai ….
A. Ekosistem
B. Individu
C. Bioma
D. Komunitas
E. Populasi
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Biologi SMA Kelas 12
Perkembangan pada suatu tanaman ditandai dengan adanya….
A. Kenaikan volume tanaman
B. Tersebarnya tanaman tanaman secara meluas
C. Perubahan jumlah dan bentuk tanaman
D. Perubahan ukuran pada tanaman
E. Pembentukan fungsi organ tanaman
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAS Bahasa Sunda Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- PTS 1 Ganjil - Penjaskes PJOK SD Kelas 2
- Tema 5 Subtema 2 SD Kelas 2
- Bahasa Korea
- Sistem Koordinat - Matematika SMP Kelas 8
- Question Tag & Simple Present - Bahasa Inggris SD Kelas 6
- Simulasi Tes Masuk SMP
- Angka - Bahasa Arab MI Kelas 1
- Matematika SD Kelas 5
- UTS Matematika SMP Kelas 8