Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Jika seseorang tenggelam, proses pernapasan terganggu. Hal itu terjadi akibat ….
A. rendahnya kadar oksigen dan tingginya kadar CO2 dalam paru-paru
B. darah tidak mengikat oksigen melainkan air
C. karbon dioksida di dalam paru-paru tidak bisa dikeluarkan
D. pertukaran gas terganggu karena paruparu terisi air
E. oksigen tidak dapat masuk karena saluran pernapasan terisi air
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Prediksi Ujian Nasional Biologi SMA Kelas 12
Perhatikan tahapan – tahapan pembelahan sel di bawah ini !
Fase profase dan anafase ditunjukan oleh nomor ….
A. 1 dan 2
B. 1 dan 3
C. 3 dan 2
D. 4 dan 1
E. 4 dan 2
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- PAI (Pendidikan Agama Islam) SD MI Kelas 4
- Bentuk Molekul - Kimia SMA Kelas 10
- MID Semester Bahasa Inggris SD Kelas 3
- Tema 6 Subtema 1 SD Kelas 5
- Usaha dan Energi - Fisika SMA Kelas 11
- PAS Bahasa Sunda Semester 2 Genap SMP Kelas 9
- Tekanan Pada Zat - IPA SMP Kelas 8
- Try Out IPA 3 SD Kelas 6
- Bab 3 - PAI SMA Kelas 11
- Zakat - PAI SMP Kelas 9