Latihan Soal Online

Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)



★ Respirasi dan Ekskresi - Biologi SMA Kelas 11

Perhatikan hasil tes urin di bawah ini:

Urin Amir dites benedict hasil: Hijau, dites biuret hasil: Kekuningan
Urin Budi dites benedict hasil: Biru muda, dites biuret hasil: Ungu
Urin Adi dites benedict hasil: Merah bata, dites biuret hasil: Kekuningan

Gambar Nefron:

Budi mengalami gangguan …… karena terjadi kerusakan nefron pada bagian nomor …

A. albuminuria ; 1

B. proteinuria; 2

C. diabetes melitus; 3

D. diabetes insipidus; 5

E. glukosuria; 3

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 

Kamu menjawab : b | duh, jawaban kamu salah :(

Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1SD Kelas 2SD Kelas 3SD Kelas 4SD Kelas 5SD Kelas 6SMP Kelas 7SMP Kelas 8SMP Kelas 9SMA Kelas 10SMA Kelas 11SMA Kelas 12

Trending Topik

Loading...

Preview soal lainnya: Ujian Nasional Biologi SMA Kelas 12 Tahun 2015

Seoang perempuan menikah dengan laki-laki  hypertrichosis  (daun telinga berambut) . berikut diagram pewarisanya

Bagaimanakah kemungkinan sifat anak-anka yang akan lahir

A. 25% anak perempuan normal

B. 25% anak laki laki normal

C. 50% anak  perempuan normal

D. 75% anak laki-laki normal

E. 100% anak laki-laki hypertrichosis


Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.

Materi Latihan Soal Lainnya: