Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Biologi (Acak)
Keanekaragaman ekosistem terbentuk karena adanya perbedaaan…
A. bentuk dan corak makhluk hidup di lingkungan tertentu
B. cara organisme memperoleh makanan di lingkungannya
C. interaksi antar sesama organisme dalam ekosistem
D. kondisi lingkungan dan organisme yang hidup di dalamnya
E. cara makhluk hidup beradaptasi dengan lingkungannya
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Biologi SMA Kelas 10
Berikut ini yang merupakan ciri khas dari kelompok spermatophyte adalah…
A. Memiliki akar dan batang
B. Menghasilkan biji berkeping tunggal
C. Memiliki pembuluh angkut xylem dan floem
D. Menghasilkan biji
E. Daun berbentuk sempit dan tebal
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.