Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Bahasa Indonesia (Acak)
(1) Gak lama kemudian gue dan Trisna berangkat ke bioskop.
(2) Trisna memang tergila-gila sama Harry Potter semua blognya penuh dengan Harry Potter.
(3) Di buku hariannya di SMA di kolom cita-cita Trisna menulis pengen ketemu Harry Potterku untuk menyihirku menadi gadisnya yang cantik.
Konjungsi temporal terdapat dalam kalimat nomor …
A. 1
B. 2
C. 3
D. 1 dan 2
E. 2 dan 3
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: Ujian Nasional Bahasa Indonesia SMA Kelas 12 Tahun 2017
Ungkapan yang tepat untuk melengkapi paragraf tersebut adalah…
a. naik marak
b. naik daun
c. gelap mata
d. naik darah
e. turun tangan
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.