Latihan Soal Online - SD/MI - SMP/MTs - SMA | Kategori: Semua Soal SMA Bahasa Indonesia (Acak)
Djiwandoro M. Soenardi. 1996, Tes Bahasa dalam Pengajaran. Bandung”ITB Bandung
Kesalahan yang terjadi pada keterangan Daftar Pustaka diatas adalah….
A. Setelah kata Dwjiwandoro diisi tanda bagi, setelah 1996 tanda koma (,) diganti tanda titik bagi, pada kalimat Tes Bahasa dalam Pengajaran ditulis dgn huruf tebal (bold), setelah Badung tanda petik dua (“) diganti tanda tanya
B. Setelah kata Dwjiwandoro diisi tanda koma, setelah 1996 tanda koma (,) diganti tanda titik, pada kalimat Tes Bahasa dalam Pengajaran ditulis dgn huruf miring (Italic), setelah Badung tanda petik dua (“) diganti tanda titik
C. Setelah kata Dwjiwandoro diisi tanda seru, setelah 1996 tanda koma (,) diganti tanda titik, pada kalimat Tes Bahasa dalam Pengajaran ditulis dgn huruf tebal (bold), setelah Badung tanda petik dua (“) diganti tanda titik
D. Setelah kata Dwjiwandoro diisi tanda titik, setelah 1996 tanda koma (,) diganti tanda bagi, pada kalimat Tes Bahasa dalam Pengajaran ditulis dgn huruf garis bawah (underline), setelah Badung tanda petik dua (“) diganti tanda seru
Pilih soal berdasarkan kelas
Trending Topik
Preview soal lainnya: UH Bahasa Indonesia SMA Kelas 10
Berikut ini ciri-ciri dari teks laporan hasil observasi, kecuali….
A. bersifat objektif
B. mengandung pendapat tokoh ahli
C. harus ditulis sempurna dan lengkap
D. tidak memasukan hal-hal yang menyimpang mengandung prasangka, atau pemihakan
E. disajikan secara menarik, baik dalam hal tata bahasa yang jelas, isinya berbobot, maupun susunan logis
Cara Menggunakan : Baca dan cermati soal baik-baik, lalu pilih salah satu jawaban yang kamu anggap benar dengan mengklik / tap pilihan yang tersedia.
Materi Latihan Soal Lainnya:
- Penjaskes PJOK SD Kelas 1
- Ulangan PPKn Tema 7 SD Kelas 5
- Penilaian Harian 1 Matematika SD Kelas 6
- Permainan Bola Besar - Penjas SD Kelas 5
- Ulangan PPKn Tema 7 SD Kelas 6
- Sejarah Indonesia SMA Kelas 10
- IPA Tema 5 SD Kelas 4
- Pemanfaatan Peta, Penginderaan Jauh dan SIG - Geografi SMA Kelas 12
- PTS Bahasa Sunda SD Kelas 5
- UAS IPA SMP Kelas 9