Latihan Soal Online - SD - SMP - SMA
Latihan Soal Online

Semua Soal Topik : UTS Sosiologi SMA Kelas 10 / Soal no. 24 dari 40

Tatanan atau nilai yang dianut oleh masyarakat, tentang sesuatu yang menjadi anggapan baik buruknya dalam masyarakat. Merupakan pengertian dari…

A. Norma Sosial

B. Nilai Sosial

C. Hukum Sosial

D. Laporan Sosial

Pilih jawaban kamu:
A  B  C  D  E 


Pilih soal berdasarkan kelas

SD Kelas 1 SD Kelas 2 SD Kelas 3 SD Kelas 4 SD Kelas 5 SD Kelas 6 SMP Kelas 7 SMP Kelas 8 SMP Kelas 9 SMA Kelas 10 SMA Kelas 11 SMA Kelas 12

Preview Soal Lainnya:

Soal #94806 : PPKn Tema 9 Subtema 1 SD Kelas 5

Berikut ini cara yang dapat dilakukan untuk menjaga kerukunan keluarga, kecuali ….

A. berbicara santun kepada semua anggota keluarga

B. peduli terhadap semua anggota keluarga

C. menghargai perbedaan pendapat dalam keluarga

D. melalaikan tugas di rumah yang telah dibagi


Soal #48079 : Peta, Penginderaan Jauh dan Sistem Informasi Geografis SMA Kelas 10

Data spasial merupakan data grafis yang mengidentifikasi kenampakan yang menunjukkan keruangan, lokasi atau tempat-tempat di permukaan Bumi. Model data yang dibentuk oleh kemampuan sel atau pixel dengan bentuk grid, dan setiap pixel mempunyai referensi. Model data itu disebut….

A. data vektor

B. data atribut

C. data kualitatif

D. data raster

E. data kuantitatif

Soal #45514 : Tema 3 Subtema 2 SD Kelas 5

iklan yang muncul di radio merupakan iklan yang bersifat … .

A. audio

B. video

C. audio visual

D. visual


Soal #85766 : Ulangan Bahasa Indonesia SMP Kelas 9

Cermatilah teks berikut!

Langkah-langkah:

1. Campurkan lem kertas, cairan pembersih lantai, deterjen bubuk, deterjen cair, dan air secukupnya di wadah slime, campuran ini disebut activator

2. Aduklah campuran tersebut

3. Tambahkan lem kertas di tempat campuran activator

4. Aduklah lagi sehingga bahan menggumpal

5. Masukkan ke dalam freezer 5-10 menit

6. Keluarkan setelah 5-10 menit

7. Aduklah lagi sampai kira-kira bisa dimainkan

8. Slime siap digunakan

Kata yang bercetak tebal merupakan salah satu kaidah kebahasaan teks laporan percobaan bagian….

A. Menggunakan konjungsi

B. Menggunakan kalimat kompleks

C. Menggunakan kata bilangan

D. Menggunakan kalimat perintah


Materi Latihan Soal Lainnya: